Langsung ke konten utama

Postingan

Menampilkan postingan dari Maret, 2010

Kartu VGA (Video Graphic Adapter)

Kartu VGA adalah salah satu komponen yang digunakan untuk menghasilkan tampilan secara visual dari komputer, maksudnya disini ialah kartu VGA memberikan perintah kepada monitor untuk menampilkan tampilan visual. Gambar yang kita lihat pada monitor tercipta dari titik-titik kecil yang disebut pixel. Untuk mendapatkan tampilan dilayar monitor, komputer bertugas menyusun pixel-pixel tersebut untuk menciptakan sebuah gambar atau citra. Dalam melakukan proses itu komputer memerlukan penerjemah sebagai penghubung yang mengambil data binary dari CPU dan mengubahnya menjadi gambar yang dapat kita lihat, kecuali komputer memiliki kemampuan pengolah grafis pada motherboardnya, sehingga penterjemah itu menggantikan tugas kartu grafis. Konsepnya CPU berkerja dengan rangkaian software aplikasi, mengirimkan infromasi gambar ke kartu grafis. Kemudia kartu grafis menentukan bagaimana cara mengolah pixel-pixel tersebut ke layar untuk menciptakan sebuah gambar yang kemudian mengirimkan informasi itu